UPAYA PENINGKATAN HASIL KEMAMPUAN LAY-UP SHOOT BOLABASKET DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION PADA PESERTA DIDIK KELAS XI SMA ISLAM TERPADU MISYKAT AL-ANWAR KWARON DIWEK
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan peserta didik pada hasil kemampuan lay-up shoot bolabasket menggunakan pembelajaran kooperatif tipe group investigation (GI). Dalam hal ini peneliti berpandangan bahwa aspek tersebut dapat meningkatkan kemampuan peseta didik. Berdasarkan fakta yang terjadi dilapangan saat ini kurang aktif dalam proses pembelajaran, sehingga hasil kemampuan peserta didik pra siklus sebesar 52,27% dari 44 jumlah siswa seluruh peserta didik kelas XI SMA. Penggunaan pembelajaran kooperatif tipe Group Investigation (GI) yang diharapkan mampu meningkatkan hasil kemampuan lay-up shoot bolabasket peserta didik. Dalam penelitian ini peserta didik kelas XI SMA yang berjumlah 44 peserta didik adalah sebagai obyek penelitian, sedangkan teknik analisis datanya menggunakan statistik sederhana yaitu menghitung ketuntasan secara perorangan serta ketuntasan secara klasikal. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus dimana setiap siklus terdiri 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Berdasarkan dari data hasil kemampuan lay-up shoot bolabasket peserta didik pada siklus I dengan nilai rata-rata 74,88. Dan presentase ketuntasan secara keseluruhannya sebesar 65,90% menjadi 77,11% mencapai ketuntasan secara klasikal dengan nilai rata-rata 86,36% pada siklus II. Hasil penelitian tersebut menunjukan bahwa hasil kemampuan lay-up shoot bolabasket dengan pembelajaran kooperatif tipe group investigation dapat meningkatkan hasil kemapuan lay-up shoot pada peserta didik.
Kata Kunci: Lay-Up Shoot, Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation
Full Text:
PDFReferences
Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Jakarta: PT Rineka cipta
Arikunto, Suharsimi. 2014. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara
Arifin, Zainal. 2010. Metodologi Penelitian Pendidikan. Surabaya: Lentera Cendikia
Anita Lie. (2008). Cooperative Learning Mempraktikkan Cooperative Learning di Ruang-Ruang Kelas. Jakarta: Grasindo.
Aqib, Zainal. 2009. Penelitian Tindakan Sekolah. YRAMA WIDYA
Departemen Pendidikan Nasional. 2006. Standar Isi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: Depdiknas
Depdiknas. 2006. Standar Kompetensi Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar dan Madrasah Ibtidaiyah. Jakarta
Ekawarna.2011. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Gawang Persada
Kosasih, Danny.2008. FundaMental Basketball. Semarang:Karang Turi Media
Hamdani. 2010. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV Pustaka Setia
Maksum, Ali. 2007. Statistik Dalam Olahraga. Tanpa Penerbit
Maksum, Ali. 2012. Metode Penelitian Dalam Olahraga. Surabaya Unesa University Perss
Mulyasa. 2008. Standar kopetensi dan sertifikasi guru. Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Nata, Abuddin, 2001. Prespektif Islam tentang Strategi Pembelajaran. Prenada Media Group
Oliver, Jon. 2004. Dasar-Dasar Bola Basket. Bandung: Pakar Raya
Oliver, Jon. 2007. Dasar-Dasar Bola Basket. Bandung: Pakar Raya.
.Rosdiani, Dini dan Husdarta, JS. (2013). Model Pembelajaran Langsung dalam Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Bandung: Alfabeta.
Sudjana, Nana. 2016. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar (Cet. Ke 19). Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Suprijono, Agus. 2007. Cooperative Learning Teori & Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Slavin, Robert E. (2015). Cooperative Learning Teori, Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media.
Trianto. 2009. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Progresif: Konsep, Landasan, dan Implementasinya pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Undang-Undang Republik Indonesia No 20 Tahun 2003, Tentang System Pendidikan Nasional. Restindo mediatamai; Jakarta
Wissel. 2000. Bola Basket. Jakarta: Raja Grafindo persada.
DOI: https://doi.org/10.32682/bravos.v9i1.1885
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Bravo's : Jurnal Program Studi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Indexing:
Office:
Kantor Program Studi Pendidikan Jasmani
STKIP PGRI Jombang
Jl. Pattimura III/20 Jombang
E-mail: [email protected]
Homepage : https://ejournal.stkipjb.ac.id/index.php/penjas/index