PENGARUH PEMBELAJARAN PADA SARANA PRASARANA DALAM PERMAINAN BOLAVOLI DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM STANDAR DAN MENGGUNAKAN SISTEM MODIFIKASI TERHADAP MINAT SISWA KELAS V SDN GLAGAHAN I PERAK JOMBANG TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 (STUDI PADA SISWA KELAS V SDN GLAGAHAN I PERAK JOMBANG)

Amang Wiratama

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk perbedaan minat siswa antara kelompok yang menggunakan sarana prasarana standar dengan kelompok siswa yang menggunakan sarana prasarana sistem modifikasi di SDN Glagahan I Perak Jombang. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Rancangan penelitian ini menggunakan desain ‘’ Randomized Control-Group Pretest-Posttest Design’’ Populasi dari penelitian ini adalah peserta didik kelas V Tahun 2012/2013 sejumlah 40 orang. Sampel penelitian dibagi 2 yaitu 20 siswa kelompok kontrol dan 20 siswa kelompok perlakuan (ekperimen). Hasil penelitian menunjukkan; 1) Sebagian besar minat kelompok kontrol (sistem standar) pada kategori sedang, baik sebelum maupun sesudah pembelajaran bolavoli dengan sistem murni; 2) Sebagian besar minat kelompok eksperimen / perlakuan (sitem modifikasi sarana prasarana) Sebelum perlakuan minat siswa pada kategori sedang, sedangkan setelah modifikasi sarana prasarana minat siswa meningkat menjadi baik; 3) Ada peningkatan minat siswa dalam permainan bolavoli setelah modifikasi sarana prasarana. Hasil uji t dibuktikan hasil uji t, diperoleh t hitung = -2.445< -2,1 dan ρ = 0,020 < 0,05. Hal ini membuktikan bahwa ada perbedaan tinkat minat kelompok kontrol dengan kelompok perlakuan (eksperimen) dengan sistem modifikasi sarana prasarana pembelajaran bolavoli. Dengan kata lain pembelajaran bolavoli dengan modifikasi sarana prasarana diminati oleh siswa dari pada sistem standar.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.32682/bravos.v1i3.298

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Journal Program Studi Pendidikan Jasmani & Kesehatan



Indexing:

 

Office:

Kantor Program Studi Pendidikan Jasmani
STKIP PGRI Jombang
Jl. Pattimura III/20 Jombang
E-mail: bravos@stkipjb.ac.id
Homepage : https://ejournal.stkipjb.ac.id/index.php/penjas/index

View Jurnal Bravo's Stats