MEMANFAATKAN WEBLOG SEBAGAI SUMBER BELAJAR PADA MATA KULIAH BAHASA INGGRIS

Chindy Hanggara Rosa Indah, Dwi Ulfa Nurdahlia

Abstract


Melimpahnya jumlah materi bahasa inggris di internet untuk diunduh mahasiswa sebagai materi referensi untuk mata kuliah bahasa inggris, belum dapat memenuhi tujuan pembelajaran secara keseluruhan karena pada umumnya mahasiswa merasa kesulitan dan kebingungan dalam memilih materi pembelajaran yang sesuai dengan kemampuan mereka, sedangkan tujuan pembelajaran mata kuliah bahasa inggris, yaitu agar mahasiswa membaca dan memilih sebanyak-banyaknya materi yang sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan mereka. Berdasarkan dari permasalahan tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penggunaan dari weblog. Weblog dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif sumber belajar berbasis internet yang saat ini sangat dibutuhkan mahasiswa. Weblog yang digunakan sebagai sumber materi untuk perkuliahan bahasa inggris  ini berisi kompilasi materi dari berbagai referensi yang didesain sesuai kebutuhan dan kemampuan, yaitu materi bahasa inggris basic atau elementary level tingkat kemampuan berbahasa inngris yang sesuai dengan kematangan intelektual mahasiswa, dan jenis materi yang beragam untuk menambah wawasan mahasiswa. Sebagai sumber belajar mata kuliah bahasa inggris, weblog ini berisi kumpulan materi bahasa inggris yang disediakan untuk program studi pendidikan ekonomi IKIP Budi Utomo Malang.

Full Text:

PDF

References


. Borg,W. R., & Gall.M., D. 1983. Educational Research an Introduction New York and London: Longman.

. Brown, H.D. 2001. Teaching by Principles: An Interactive Approach to Language Pedagogy. New York: Pearson Education

. Graham, S. 2005. Blogging for ELT. British Council.

. Harmer, J. 2007. The Practice of English language Teaching. Fourth Edition. Pearson

. Henich, R. dkk. 2002. Instructional Media and Technologies for Learning (Edisi ke-7). New Jersey: Pearson Education Inc.

. Hardjito. 2004. Peran Guru dan Pemanfaatan Media Pembelajaran Ditinjau dari Perspektif Pendidikan Progressif. Jurnal Teknodik, 8 (14): 85-104

. Melati, Mardiah, R. 2014. Blog and Culture Integration to Teach English for SMK Learners. Prosiding. The 61th TEFLIN International Conference, UNS Solo

. Priyambodo, E. & Wiyarsi, A., 2012. Pengembangan media Smart with Chemistry (SWC) Berbasis Web sebagai Sumber Belajar Mandiri Siswa SMA. Prosiding. Seminar nasional. Universitas Negeri Yogyakarta; 271-278.

. Sahid, R. 2011. Analisis Data Penelitian Kualitatif Model Miles dan Huberman. http://sangit26.blogspot.com/2011/07/analisis-data-penelitian-kualitatif.html diakses pada 26 Juli 2019.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Prosiding Conference on Research and Community Services



 

 

 

 

 

 

Published by Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M)

Jl. Pattimura III/20, Jombang, East Java, Indonesia

Currently, Prosiding Conference on Research and Community Services is indexed by:

     
     
     
     
     
     

Dedicated to:

 

 

Published by STKIP PGRI Jombang || http://p3m.stkipjb.ac.id
Creative Commons License
Prosiding Conference on Research and Community Services)  is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.