Pengembangan Model Pembelajaran Aktifitas Fisik Berbasis Budaya Lokal Daerah Rawan Banjir

Eka Purnama Indah, Norma Anggara, Endang Pratiwi

Abstract


Penelitian ini merumuskan masalah yang dihadapi saat di lapangan oleh guru pendidikan jasmani, guru membutuhkan pemecahan masalah pada proses pembelajaran serta memerlukan desain model pembelajaran tepat agar peserta didik dapat mengikuti pembelajaran serta aktifitas fisik dengan kearifan lokal yang terdapat di daerah tersebut. Tujuan penelitian pengembangan model pembelajaran aktivitas fisik berbasis budaya local daerah rawan banjir kabupaten Banjar  untuk membantu guru pendidikan jasmani dalam menambah pengetahuan tentang desain pembelajaran yang berkaitan aktifivas fisik dengan kearifan lokal. Sekolah juga bisa memberikan solusi dalam melakukan aktivitas fisik peserta didik dapat menggunakan desain model pembelajaran hasil penelitian ini nanti. Menambah wawasan baik guru, pihak sekolah maupun peneliti tentang desain pembelajaran di daerah rawan banjir di Kabupaten Banjar. Hasil pengembangan model pembelajaran aktifvitas fisik dengan kearifan lokal pada peserta didik sekolah dasar ini ditulis dalam bentuk hasil penelitian yang dimodifikasi serta diaplikasikan dalam bentuk-bentuk permainan.  Nilai keaktifan peserta didik yang sudah dianalisis melalui uji coba peserta didik di SMPN 4 Banjarbaru yang memperoleh skor ≥ 80 (sangat baik) sebanyak 17 orang peserta didik dan nilai 60-79 (baik) sebanyak 13 orang peserta didik, dan seluruhnya dinyatakan cocok untuk digunakan pada lingkup geografis serta karakter peserta didik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa materi pengembangan pembelajaran aktivitas fisik dengan kearifan lokal pada peserta didik SMPN 2 Martapura Timur telah tercapai pelaksanaannya. Persentase yang diperoleh dari analsis data sebesar 87%. Hal tersebut menandakan bahwa peningkatan keaktifan fisik peserta didik melalui kearifan lokal sangatlah memiliki peran yang sangat besar. 


Keywords


Aktifitas Fisik, Budaya Lokal, Banjir

References


Ahdar Djamaluddin, W. (2019). Belajar dan Pembelajaran 4 Pilar Peningkatan Kompetensi Paedagogis. IAIN Pare Pare, 28-29.

Alfan, M. (2013). Filsafat Kebudayaan. Bandung: Pustaka Setia.

Ani Kadarwati, I. M. (2016). Pembelajaran tematik:(Konsep dan aplikasi). Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran, 3 (1).

Arief S. Sadiman, R. R. (2018). Media pendidikan : pengertian, pengembangan, dan pemanfaatannya. Depok: PT Rajagrafindo Persada .

Daryanto. (2013). Inovasi Pembelajaran Efektif. Bandung: Yrma Widya.

Daryanto. (2013). Menyusun Modul: Bahan Ajar untuk Persiapan Guru. Yogyakarta: Gava Media.

Fajarini, U. (2014). Peranan Kearifan Lokal Dalam Pendidikan Karakter. Universitas Islam Negeri ( UIN)., 123-125.

Farizati, K. (2017). Panduan kesehatan olahraga bagi Petugas Kesehatan. Jakarta: Depkes RI.

Haryanto. (2012). pengertian pendidikan menurut para akhli. belajar psikologi.

Hermawan, A. H. (2013). Pengembangan Kurikulum dan. Tanggerang Selatan: Universitas Terbuka.

Marimba., A. D. (2019). Pengantar Filsapat Pendidikan Islam. Bandung: PT.Al-Ma’arif.

Pradipto Bhagaskoro, R. U. (2019). Pancasila Dalam Interaksi Kearifan Lokal Dan Ideologi Transnasional. Jurnal Inovasi Ilmu Sosial dan Politik, 118.

RI, K. (2015). Rencana Strategis Kementrian dan Kesehatan tahub 2015-2019. Indonesia: Kementerian Kesehatan.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suprihatiningrum, J. (2013). Strategi Pembelajaran Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA.

Suryobroto, A. S. (2015). Persiapan Profesi Guru Penjas. Yogyakarta: FIK UNY.

Thariq Latif Al Akbar, D. (2019). Model Komunikasi Persuasi Kepala Sekolah Kabupaten. Prosiding Seminar Nasional Magister Psikologi Universitas (pp. 391-392). 2019.

Trianto. (2013). Model Pembelajaran Terpadu : Konsep, Strategi Dan Implementasinya Dalam. Jakarta: Bumi Aksara.

Warso, A. W. (2014). Proses Pembelajaran dan Penilaiannya diSD/MI/SMP/MTS/SMA/MA/SMK. Yogyakarta : Graha Cendekia.

WHO. (2018). Global Report Tuberculosis. Geneva: World Health Organization .

Wibowo, d. (2015). Pendidikan Karakter berbasis kearifan lokal disekolah. Yogyakarta: Pustaka Belajar.




DOI: https://doi.org/10.32682/bravos.v10i4.2738

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Bravo's : Jurnal Program Studi Pendidikan Jasmani dan Kesehatan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Indexing:

 

Office:

Kantor Program Studi Pendidikan Jasmani
STKIP PGRI Jombang
Jl. Pattimura III/20 Jombang
E-mail: bravos@stkipjb.ac.id
Homepage : https://ejournal.stkipjb.ac.id/index.php/penjas/index

View Jurnal Bravo's Stats