EKSISTENSI CITRA PEREMPUAN DALAM NOVEL NADIRA KARYA LEILA S. CHUDORI
Abstract
Novel ini menarik untuk diteliti karena dalam novel tersebut membahas tentang citra seseorang dalam kehidupan keluarga maupun di lingkungan masyarakat. Dalam novel ini citra tokoh sangat menonjol, memberikan pandangan tersendiri bagi pembaca atau peneliti. Tujuan penelitian ini agar masyarakat mengetahui tentang citra yang dipaparkan dalam novel, agar masyarakat tidak hanya melihat dari permasalahan internal maupun eksternal dari tokoh saja tetapi juga gambaran dari tokoh dalam novel. Ruang lingkup masalah yang dipaparkan dalam masalah penelitian ini adalah citra seorang perempuan dalan movel Nadira karya Leila S. Chudori. Metode untuk penelitian ini adalah menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif didukung oleh pengumpulan data dengan teknik pustaka atau dokumen dengan tahapan membaca, menandai, mengkode, dan menganalisis. Teknik analisis dalam penelitian menggunakan teknik analisis data hermeutika. Dari hasil penelitian, bahwa perempuan memperjuangkan keeksistensianya adalah untuk menyetarakan hak perempuan agar tidak di bawah atau di belakang laki-laki selamanya, serta bebas dalam segala hal, seperti pendidikan, pekerjaan, dan kehidupan sosial.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Chudori, Laila S. 2018. Nadira. Jakarta: PT Gramedia
Moleong, J. Lexy. 2017. Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: PT Remaja Roasdakarya.
Tong, Rosemarie Putnam. 2006. Feminist Thought, Pengantar Paling Komprehensif kepada Arus Utama Pemikiran Feminis. Terjemahan oleh Aquarini Priyatna Prabasmoro. Yogyakarta: Jalasutra.
Galeuk, Maria Benga. 2012. Feminis Eksistensi Novel Tanah Tabu Karya Amintita S. (Thayf. http://ejournals.unmul.ac.id/index.php/JBSSB/article/view/673)
Safitri, Mentari Asih Lina Ayu. 2014. Kajian Feminisme Terhadap Novel Perawan Remaja Dalam Cengkeraman Militer Karya Pramoedya Ananta toer. (http://jurnal.untan.ac.id/index.php/jbsp/article/view/22694)
DOI: https://doi.org/10.32682/sastranesia.v8i2.1448
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 SASTRANESIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Jombang
Jl. Pattimura III/20, Jombang, Jawa Timur, Indonesia
Saat ini, Sastranesia: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia is telah diindeks oleh:
![]() | ![]() | ![]() | ||
![]() | ||||
Website Resmi STKIP PGRI Jombang http://stkipjb.ac.id/