VARIASI BAHASA JAWA DIALEK JOMBANG DENGAN BAHASA JAWA DIALEK KEDIRI
Abstract
Penelitian ini mengkaji variasi Bahasa Jawa ngoko dan kromo dialek Jombang dan variasi Bahasa Jawa dialek Kediri. Metode dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan sosiodialektolagi dengan obyek penelitian Bahasa jawa dialek Kediri dan Bahasa Jawa dialek Jombang. Alur yang digunakan dalam penelitian ini adalah penyediaan data, analisis data dan penyajian hasil analisis. Adapun teknik yang digunakan dalam metode cakap, yaitu (1) teknik cakap semuka, (2) teknik catat. Temuan dalam penelitian ini adalah Tipe Variasi fonologis untuk mengungkapkan kromo pada Bahasa Jombang dan Kediri yang ditemukan pada proses perubahan fonem adalah sebagai berikut a. perubahan fonem b.penghilangan fonem dan c. perubahan leksikon Jawa dan variasi-variasi fonologis
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Adisumarmo, Mukidi. 1979. Geografi Dialek Bahasa Jawa Solo, Yogyakarta: PPBSID,
Adisumarto, Mukidi. 1980. Geografi Dialek Bahasa Jawa di Yogyakarta, Yogyakarta: PPBSID,
Adisumarto, Mukidi. 1981. Geografi Dialek Bahasa Jawa Kabupaten Banyumas, Yogyakarta: PPBSID,
Baribin, Raminah. 1987. Geografi Dialek Bahasa Jawa Kabupaten Pekalongan, Jakarta: Pusat Bahasa,
Fernandez, Inyo Yos (koord). 1992. Sosiodialektologi Diakronis. Laporan Praktik Studi Lapangan Mahasiswa S2 UGM Yogyakarta.
¬¬¬¬¬¬¬¬¬¬¬¬¬¬¬¬
Fischer, John L. 1985. Social Influences on the Choice of a Linguistic Variant. Word 14. 47 – 46.
F., Y. A. (2019). Hubungan kekerabatan bahasa minang dan bahasa sunda : kajian linguistik bandingan historis. Semantik, Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, V–1.
Giglioli, Pier Paolo. 1972. Language and Social Context. Harmondsworth, Middlesex England. Penguin Books Ltd.
Gunarwan, Asim. 1999. “Kedudukan Bahasa Daerah dan Tantangan pada Abad yang akan Datang” dalam Buku Panduan Kongres Linguistik Nasional IX. Jakarta: MII, P3B. dan Unika Atma Jaya.
Hadiatmaja, Sarjana. 1982. Geografi Dialek Bahasa Jawa Kabupaten Cilacap. Yogyakarta: Proyek Bahasa dan Satra Indonesia dan Daerah,.
Hariyadi, Mas .1986. Geografi Dialek Bahasa Jawa di Kabupaten Pacitan, Jakarta: PPPB.
Indrariani, 2017. Leksikostatistik bahasa Jawa dan bahasa Madura. Jurnal PIBSI. Universitas PGRI Semarang.
Islami, Tara Amalia. 2017. Kekerabatan kosakata bahasa Jawa dengan bahasa Madura. Stilistika Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Islaqudin, M. (2014). Kekerabatan Kosakata Bahasa Jawa dengan Bahasa Bali: Kajian Linguistik Historis Komparatif. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 7(2), 107–115.
Mahsun. 2005. Metode Penelitian Bahasa: Tahapan Strategi, Metode dan Tekniknya. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada Ruriana, P. (2018). Hubungan Kekerabatan Bahasa Jawa Dan Madura. Kandai, 14(1), 15. https://doi.org/10.26499/jk.v14i1.512
Mardiana dkk, 2019. Variasi Kata “Bagaimana” dalam Bahasa Jawa di Wilayah Perbatasan Kabupaten Malang dan Blitar. Jurnal NUSA.
Sudaryanto. 2001. Tata Bahasa Baku Bahasa Jawa. Yogyakarta: Duta Wacana Press.
Surip, M., & Widayati, D. (2019). Kekerabatan Bahasa Jawa Dan Bahasa Gayo: Kajian Linguistik Historis Komparatif. Jurnal Bahasa Lingua Scientia, 11(1), 1–26. https://doi.org/10.21274/ls.2019.11.1.1-26
Thompson, I. 2016. “Javanese.” 2016. http://aboutworldlanguages.com.
Wedhawati. 2005.Tata Bahasa Jawa Mutakhir. Yogyakarta: Kanisius
DOI: https://doi.org/10.32682/sastranesia.v10i3.2893
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 SASTRANESIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia STKIP PGRI Jombang
Jl. Pattimura III/20, Jombang, Jawa Timur, Indonesia
Saat ini, Sastranesia: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia is telah diindeks oleh:
![]() | ![]() | ![]() | ||
![]() | ||||
Website Resmi STKIP PGRI Jombang http://stkipjb.ac.id/