PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS SISWA KELAS VII SMPN 1 AIR GEGAS

Lala Kardova, Ummul Qura

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunan media visual terhadap keterampilan menulis siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas VII Sekolah Menegah Pertama sebanyakk 58 peserta didik. Jenis metode yang digunakan penelitian ini yaitu model eksperimen dengan   rancangan   penelitian Pre-Experimental Design berupa the one group Pretest – Posttest Design. Teknik pengumpulan data yakni observasi, dan tes. Analisis data yang dilakukan pada penelitian ini statistik deskriptif dan statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai diperoleh dari kelompok eksperimen yaitu 44,138 dan kelompok kontrol dengan rata-rata 36,552. Sedangkan untuk nilai posttest diperoleh rata-rata kelompok eksperimen yaitu 75,172 dan rata-rata kelompok kontrol yaitu 47,241. Dari hasil perhitungan di peroleh nilai statistik thitung 6,798 dan ttabel 2,003, karena thitung > ttabel, maka dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan media audio visual berpengaruh terhadap keterampilan menulis pada siswa kelas VII di SMP Negeri 1 Air Gegas.


Keywords


media audio visual; keterampilan menulis; pembelajaran Bahasa Indonesia.

Full Text:

PDF

References


Andriani, R., & Kartika, D. (2019). PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS BERITA DI SMP NEGERI 2 SAWIT. 14(2), 162–170.

Atika, R., Wardiah, D., & Rukiyah, S. (2022). Pengaruh Media Audio Visual Terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksplanasi Pada Siswa Kelas VIII Mts YPNH Tanah Abang. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(4), 1349–1358.

Azhar, M. (2023). Analisis Kemampuan Guru PAI dalam Merancang Materi Ajar RPP K-13 di SMP Negeri 1 Percut Sei Tuan Analysis. Junrla Pendidikan All Fields of Science J-LAS, 3(1), 294–304.

Fauziah, M. P., & Ninawati, M. (2022). Pengembangan Media Audio Visual (Video) Animasi Berbasis Doratoon Materi Hak dan Kewajiban Penggunaan Sumber Energi Mata Pelajaran PPKn di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(4), 6505–6513. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3257

Hajar, F. I., & Rahayu. (2019). Efektivitas penggunaan media audio visualdalam menulis teks prosedur pada siswakelas vii smp negeri 3 kualuhselatankabupaten labuhan batu utara. 4(2).

Hendriani, A. A. I., Martha, I. N., & Sutama, I. M. (2019). Pengaruh Pemanfaatan Media Audio Visual Terhadap Kemampuan Menulis Cerpen Ditinjau dari Motivasi Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas VII SMP PGRI 9 Denpasar. Pendidikan Dan Pembelajaran Bahasa Indonesia, 8(1), 22–34. https://ejournal-pasca.undiksha.ac.id/index.php/jurnal_bahasa/article/view/2987/0

Heryanto, M. F., Yulistio, D., Studi, P., Bahasa, P., & Bengkulu, U. (2022). Pengaruh Media Audiovisual terhadap Kemampuan Menulis Teks Persuasi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 7 Kota Bengkulu Abstrak The Effect of Audiovisual Media on the Ability to Write Persuasive Text in Class VIII SMP Negeri 7 Kota Bengkulu Abstract A . Pendahulu. SILAMPARI BISA : Jurnal Penelitian Pendidikan Bahasa Indonesia, Daerah, Dan Asing, 5(2), 312–321.

Nabila, A., Harahap, E. P., & Salim, A. (2022). Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Dalam Pembelajaran Menulis Teks Narasi Pada Siswa Kelas Vii Smp Negeri 1 Muaro Jambi. Jurnal Tuturan, 11(2), 64. https://doi.org/10.33603/jt.v11i2.7906

Primayana, K. H., Lasmawan, W. I., & Adnyana, P. B. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Lingkungan Terhadap Hasil Belajar IPA Ditinjau Dari Minat Outdoor Pada Siswa Kelas IV. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran IPA Indonesia, 9(2), 72–79.

Putra, Y. S., Purnomo, M. E., Mukmin, S., Sriwijaya, U., & Author, C. (2022). Pengembangan Media Audio Visual untuk Pembelajaran Menulis Teks Deskripsi. 4, 198–210.

Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R dan D. Alfabeta,cv.

Suseno, P. U., Ismail, Y., & Ismail, S. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Video Interaktif berbasis Multimedia. Jambura Journal of Mathematics Education, 1(2), 59–74. https://doi.org/10.34312/jmathedu.v1i2.7272

Wedawati, P. A. G. (2022). Penggunaan Media Sosial Youtube Sebagai Media Daring. Indonesian Journal of Educational Development, 3(1), 53–62. https://doi.org/10.5281/zenodo.6566449

Winarto, B. A., Tryanasari, D., & Rahmawati, S. B. (2023). PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR DAN VIDEO PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SOAL CERITA MATEMATIKA PESERTA DIDIK KELAS 3 SDN SIMBATAN 1 Bayu. Journal of Chemical Information and Modeling, 08(1), 2129–2140.

Wiratama, N. A., Fatimah, I. D., & Widiyati, E. (2022). Meningkatkan Keterampilan Menulis Deskripsi Melalui Pendekatan Kontekstual pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 3428–3434. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2527

Zamrud, I., Hamdian Affandi, L., & Irawan Zain, M. (2023). Peran Guru Dalam Mengembangkan Keterampilan Berbahasa Indonesia Siswa Di Kelas Rendah. Journal of Classroom Action Research, 5(2).




DOI: https://doi.org/10.32682/sastranesia.v11i3.3100

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 SASTRANESIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia  STKIP PGRI Jombang

Jl. Pattimura III/20, Jombang, Jawa Timur, Indonesia

Saat ini, Sastranesia: Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia is telah diindeks oleh:

  
    
     
     
     
     
Dedicated to:


Flag Counter

 

View My Stats

Website Resmi STKIP PGRI Jombang http://stkipjb.ac.id/