RENDAHNYA BELIEF SISWA TERHADAP PELAJARAN MATEMATIKA DI MAN 10 JOMBANG

Istiqomah Istiqomah

Abstract


Kemampuan siswa dapat dilihat dari beberapa segi, seperti kemampuan kognitif, afektif, maupun psikomotorik. Ketiga kemampuan tersebut tentu memiliki kontribusi yang berbeda pada kehidupan siswa. Ketiga kemampuan itu pula merupakan komponen penting yang dapat membawa siswa kemana minat siswa dimasa depan. Salah satu kemampuan afektif yang penting adalah Beliefs siswa terhadap matematika. Keyakinan siswa terhadap matematika merupakan keyakinan siswa terhadap matematika yang mempengaruhi respon siswa dalam menanggapi masalah matematika.  Dengan demikian, belief siswa berpengaruh terhadap hasil belajar siswa. Mengingat pentingnya Beliefs matematis siswa, perlu dilihat bagaimana Beliefs awal siswa terhadap matematika untuk selanjutnya dapat dilakukan pembelajaran yang dapat menunjang Beliefs matematis siswa yang baik. Proses belajar merupakan salah satu faktor yang dapat membangun Beliefs siswa. Belajar merupakan kegiatan bagi setiap orang. Pengetahuan keterampilan, kebiasaan, kegemaran dan sikap seseorang terbentuk, dimodifikasi dan berkembang disebabkan belajar. Proses belajar merupakan salah satu faktor yang dapat membangun Beliefs siswa. Belajar merupakan kegiatan bagi setiap orang. Pengetahuan keterampilan, kebiasaan, kegemaran dan sikap seseorang terbentuk, dimodifikasi dan berkembang disebabkan belajar. Berdasarkan pengamatan keadaan yang demikian juga terjadi di MAN 10 Jombang. Setelah siswa belajar matematika, diharapkan siswa mampu mendemontrasikan keterampilan matematika dari sebelumnya yang tidak dapat dilakukannya. Perubahan pengetahuan tersebut merupakan hasil dari belajar yang telah dilakukan oleh siswa. Sikap siswa terhadap matematika dapat dihasilkan dari Belief terhadap matematika. Sikap positif terhadap matematika dapat memotivasi siswa untuk belajar matematika, mengerjakan tugas dengan baik dan mempunyai prestasi yang baik dalam matematika. Jadi Belief siswa terhadap matematika sangat mempengaruhi keberhasilan dalam belajar matematika di kelas

 


Keywords


Belief Siswa

Full Text:

PDF

References


. Breiteig, T., Grevholm, B., & Kislenko, K. (2005). Beliefs and Attitudes in Mathematics Teaching And Learning. Vurdering i matematikk-Hvorfor og hvordan, hlm 129-138.

. De Corte, E., & Op’t Eynde, P. (2002). Unraveling Students’ Belief Systems Relating To Mathematics Learning and Problem Solving. In Proceedings of the International Conference “The Humanistic Renaissamce in Mathematics Education”, hlm 96-101.

. Djamarah, Syaiful B., dan Zain, Aswan. (2006).Strategi Belajar Mengajar, Rineka Cipta, Jakarta.

. Eleftherios, K., & Theodosios, Z. (2007). Students’ Beliefs and Attitudes about Studying and Learning Mathematics. Proceedings of the 31st Conference of the International Group for the Psychology of Mathematics Education, 3, hlm 97-104.

. Hudojo, H., 1990, Strategi Belajar Mengajar Matematika, IKIP Malang, Malang.

. Kislenko, K. (2006). Structuring Students' Beliefs in Mathematics: A Norwegian Case. In Current State of Research on Mathematical Beliefs XII Proceedings of the MAVI-12 Workshop, hlm 1-10.

. Kloosterman, P & Stage, F, K. (1992). Measuring Beliefs about Mathematical Problem Solving. School Science and Mathematics Academic Research Library. hlm 109.

. NCTM. (2000). Principles Standards and For School Mathematics. United States of America:

. The National Council of Teachers of Mathematics, Inc.

. OECD. (2013). PISA 2012 Assessment and Analytical Framework: Mathematics, Reading, Science, Problem Solving and Financial Literacy. OECD Publishing.

. Spangler, D. A. (1992). Assessing Students' Beliefs about Mathematics. Arithmetic Teacher, 40, hlm 148-148.

. Sudjana, Nana., 2010, Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar, Sinar Baru Algesindo, Bandung.

. Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

. Sugiman. (2010). Dampak Pembelajaran Matematika Realistik Terhadap Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Dan Keyakinan Matematik Siswa Sekolah Menengah Pertama Di Kota Yogyakarta. (Disertasi). Sekolah Pascasarjana, Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Prosiding Conference on Research and Community Services



 

 

 

 

 

 

Published by Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M)

Jl. Pattimura III/20, Jombang, East Java, Indonesia

Currently, Prosiding Conference on Research and Community Services is indexed by:

     
     
     
     
     
     

Dedicated to:

 

 

Published by STKIP PGRI Jombang || http://p3m.stkipjb.ac.id
Creative Commons License
Prosiding Conference on Research and Community Services)  is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.